#PuisiCinta Hampa
Di bawah langit yang hampa Aku menangis Meratapi kisah hidupku yang begitu pilu Tiada satu yang mengerti Bahwa hatiku telah mati Aku berteriak Mencoba mendobrak...
Di bawah langit yang hampa Aku menangis Meratapi kisah hidupku yang begitu pilu Tiada satu yang mengerti Bahwa hatiku telah mati Aku berteriak Mencoba mendobrak...
Kemana lagi kucari? Serpihan doa yang tenggelam di hari itu Menyelam mengarungi dalamnya restu tak mampu kuraih Hanya sesak yang tiba Kemana lagi kucari? Kepingan...
Semalam Sendu memergokiku sedang menatap kelam Aku bercerita Bahwa jingga mematahkan hatiku Membuat mati semua rindu Biar berlalu Katanya Padahal Ada rembulan di cerita masa...
Sepasang mata pernah berjanji padaku Esok akan merangkai sebuah temu Di bawah angkasa yang sendu Aku bergelayut manja Mengusap jingga yang telah sirna Tak sabar...
Kini, aku tahu Kita enggan pergi dari masa lalu Kita memilih tetap terluka Hingga akhirnya mati perlahan Aku tahu, Kita masih saling bertahan Memperjuangkan apa...
Sepertinya gemintang masih berpendar Mengikuti cahya rembulan yang bersinar Bagaimana bisa seikat rinduku mulai berpencar? Mencari jiwa kosong yang tampak pudar Pekat sudah berlalu Aku...
Jejak semalam Seperti angin yang luruh dari ujung halaman Menjadi bisu Menyaksikan punggungmu semakin jauh Lalu keramaian membuatmu muak Dan pulang memintaku membuka sepi Meski...
Tentang perasaan yang mulai berantakan Dia datang tanpa mengetuk Menghancurkan semua yang sudah kutumpuk Mengubur semua yang sudah kubangun Lalu pergi meninggalkan Anganku terlalu jauh...
Aku rindu pada sabtu kita Jumpaan hangat penuh cinta Aku rindu pada minggu Mematah mata angin penunjuk sukma Meraung menanti temaram bersemayam dalam bayang Menuntun...
Beberapa hari ini, senja menampakkan pesonanya Diikuti pelangi dan rintik hujan Mendung tidak bergemuruh Ciut dan berwarna oranye Soreku ditemani angin yang berhembus Kulalui jalanan...
Aku menjadikanmu rumah Dengan taman dan bunga-bunga Sementara di pinggir terbentuk ayunan megah Kutanya, kau menjadikanku apa? Istana? Labuhan? Tempat menetap? Atau rumah singgah? Aku...
Juni… Mungkin aku lupa berpura-pura menjadi seperti bianglala atau seperti kumbang hinggap pada bunga Juni… Telah kukutuk diriku sendiri Atas kepergian dan kehilangan Juga tentang...